NUSANTARAEXPRESS, LABUHANBATU - Agar pemilu berjalan dengan maksimal, KPU Labuhanbatu meminta agar warga menjadi pemilih cerdas. Itu disampaikan Ketua KPU Labuhanbatu Wahyudi, Selasa (9/4/2019) saat dihubungi via seluler.
"Kami minta warga menjadi pemilih cerdas, agar pesta demokrasi kita berjalan sukses, "ucapnya.
Untuk menjadi pemilih cerdas, Wahyudi meminta kepada warga Labuhanbatu untuk membaca informasi di webseit resmi KPU. Didalam website tersebut, KPU menyajikan segala informasi tentang pemilu.
"Jadi, jika warga ingin tahu tentang pemilu, bisa cek di webseit kita, semua tentang pemilu ada, "pintanya.
Selain itu, Wahyudi juga kembali menghimbau warga Labuhanbatu agar tidak golput pada tahun 17 April 2019 mendatang.
"Jangan golput ya, karena suara kita sangat berarti untuk bangsa," himbaunya. [Rahmad]
"Kami minta warga menjadi pemilih cerdas, agar pesta demokrasi kita berjalan sukses, "ucapnya.
Untuk menjadi pemilih cerdas, Wahyudi meminta kepada warga Labuhanbatu untuk membaca informasi di webseit resmi KPU. Didalam website tersebut, KPU menyajikan segala informasi tentang pemilu.
"Jadi, jika warga ingin tahu tentang pemilu, bisa cek di webseit kita, semua tentang pemilu ada, "pintanya.
Selain itu, Wahyudi juga kembali menghimbau warga Labuhanbatu agar tidak golput pada tahun 17 April 2019 mendatang.
"Jangan golput ya, karena suara kita sangat berarti untuk bangsa," himbaunya. [Rahmad]